Rabu, Mei 07, 2008

Uang Kertas Rp 2.000


Bank Indonesia akan menerbitkan uang kertas pecahan nominal Rp 2.000. Namun waktu penerbitannya masih belum ditentukan. Kalau uang tersebut terbit maka, itu merupakan uang kertas pertama untuk pecahan genap.

Uang kertas Rp 2.000 akan menjadi uang kertas nominal terkecil. Karena uang kertas pecahan Rp 1.000 akan dijadikan uang koin.

Dalam hal ini sebelum penerbitan uang kertas pecahan Rp 2.000, pihak Bank Indonesia harus melakukan penelitian atas kehendak masyarakat dalam waktu panjang.


Tidak ada komentar: